Kemarin saya habis mengunjungi kota Bandung dan sekitarnya.
Tentu, sebelum menuju ke tempat yang dijuluki dengan sebutan Kota Kembang, atau yah, kota yang identik dengan Dilan dan Milea-nya itu, saya pun beberapa kali mencoba meng-googling perihal tempat-tempat wisata apa saja yang layak di kunjungi di sana.
Hasilnya?
Mengejutkan. (more…)